Monday, March 6, 2017

Unboxing Watch Expedition E6402BF





Kali ini aku bakalan unboxing jam baru dari EXPEDITION. Sebenarnya memang sudah dari lama punya  keinginan buat beli jam baru, mengingat jam lama sudah rusak. Pilihan awal jatuh ke saudaranya Expedition yaitu Alexandre Christie. Tapi setelah ngubek-ngubek 3 toko dari 3 tempat berbeda, aku belum menemukan jam yang pas dan klop seperti yang aku inginkan. Pencarianku berakhir yaelah hahaa... Finally! di toko ketiga ini akhirnya aku menambatkan hati pada jam  Expedition series terbaru menurut mbak mbak pegawainya hehe. Yaps jam ini baru masuk ketoko seminggu lalu.

Piknik di Lake Tinaroo